Tag: brand position

  • Diferensiasi dan Positioning

    Setelah perusahaan menentukan segmen mana yang akan dibidik, langkah selanjutnya adalah menetapkan melakukan diferensiasi dan menentukan posisi/ positioning. Diferensiasi menurut Kotler (2000) adalah tindakan merancang perbedaan berarti untuk membedakan tawaran dengan pesaingnya. Oleh karena itu, perusahaan harus memikirkan Unique Selling Proposition (USP) agar terdiferensiasi. Positioning dikemukakan  oleh pakar advertising, Al Ries & Jack Trout. Positioning adalah apa…